Sistem Informasi Desa Karangkemiri

shape

HADROH

Kesenian religi budaya islami yang ada di Desa Karangkemiri Kec. Karanglewas salah satunya adalah kesenian Nasid Hadroh  sudah membudaya di Desa Karangkemiri sejak Tahun 1990 turun temurun regenerasi sampai sekarang masih eksis.


Tulis Komentar